Khomisah : Laki-laki pun Harus Sadar Gender


Bandung-Dosen Fakultas Adab & Humaniora UIN Sunan Gunung Djati Bandung Khomisah, M.A menyatakan untuk menilai sosok perempuan harus berdasarkan mindset manusia yang akan membentuk pola pikir mereka dari seberapa banyak pengetahuan yang mereka dapati baik perempuan maupun laki-laki. 

“Budaya patriarki masih sangat melekat di Indonesia ini,  karena sejauh ini hanya laki-laki saja yang diberikan kesempatan-kesempatan untuk mengeksplor kemampuannya sehingga perempuan menjadi the second,” ujar Khomisah saat mengisi acara bedah novel Kinanti Terlahir Kembali di Kampus UIN Sunan Gunung Djati Bandung,  Selasa (23/4).


Khomisah menuturkan, sadar gender bukan hanya dimiliki oleh perempuan saja. Laki-laki pun harus sadar gender. Wawasan tentang perempuan harus digali dengan pendidikan tinggi melalui wacana bebas dan tidak ada pembatasan. Sehingga perempuan tidak sebatas domesticly (rumah, kasur, dapur-*red) saja, tetapi mampu berkembang dan berkarya sebagaimana yang dilakukan laki-laki.

Diajukan untuk memenuhi tugas Jurnalistik Online.
(Agina Puspanurani/ Jurnalistik VI-A)

Diajukan untuk memenuhi tugas Jurnalistik Online.
(Agina Puspanurani/ Jurnalistik VI-A)
- See more at: http://aginapuspa.blogspot.com/2013/05/bedah-novel-kinanti-terlahir-kembali.html#more

Diajukan untuk memenuhi tugas Jurnalistik Online.
(Agina Puspanurani/ Jurnalistik VI-A)
- See more at: http://aginapuspa.blogspot.com/2013/05/bedah-novel-kinanti-terlahir-kembali.html#more


Diajukan untuk memenuhi tugas Jurnalistik Online.
(Agina Puspanurani/ Jurnalistik VI-A)
- See more at: http://aginapuspa.blogspot.com/2013/05/bedah-novel-kinanti-terlahir-kembali.html#more

Diajukan untuk memenuhi tugas Jurnalistik Online.
(Agina Puspanurani/ Jurnalistik VI-A)
- See more at: http://aginapuspa.blogspot.com/2013/05/bedah-novel-kinanti-terlahir-kembali.html#more

Related Post



Posting Komentar